Pollenallergie: Kenali Alergi di Jerman yang Disebabkan Serbuk Sari Kering Tanaman

https://i.postimg.cc/wBT99FBN/c.jpg Serbuk sari tanaman kering ini bagi sebagian orang dianggap berdampak alergi. Musim semi tiba. Setiap musim punya ceritanya sendiri, termasuk musim semi. Sama seperti musim lainnya, ada yang suka dan ada yang tidak suka. Seperti yang dialami kenalan saya di sini yang kerap merasa terganggu karena alergi serbuk sari tanaman di musim semi ini. … Continue reading Pollenallergie: Kenali Alergi di Jerman yang Disebabkan Serbuk Sari Kering Tanaman

Advertisement

Makanan Khas Jerman (81): 3 Resep Spätzle, Kreasi Mie Telur Pakai Jamur dan Daging

Spätzle mit Rahm-Champignons, spätzle pakai saus krim jamur di rumah. Spätzle yang masih mentah. Spätzle itu identik dengan mie telur seperti di Indonesia. Bedanya mie telor khas masakan nusantara itu keriting, sedangkan spätzle tidak. Pembuatannya pun sama-sama dari tepung terigu dan telur. Di Indonesia mie serupa ini disebut mie telor. Saya lebih banyak mengenalnya mie … Continue reading Makanan Khas Jerman (81): 3 Resep Spätzle, Kreasi Mie Telur Pakai Jamur dan Daging

Ucapan Saat Pertama Kali di Jerman

Sebagai pendatang atau Turis jangan pernah ragu untuk bersikap santun dan memanfaatkan beberapa kalimat percakapan umum saat di Jerman. Bagaimana pun dimana bumi dipijak, di situ langit dijunjung. Dimana pun upayakan memahami karakter suatu bangsa untuk kalimat-kalimat sederhana seperti di bawah ini: 1. Guten Morgen/Guten Tag/Guten Abend (Selamat pagi/Selamat siang/Selamat sore/malam). Kalimat pembuka biasa disampaikan … Continue reading Ucapan Saat Pertama Kali di Jerman