Salad daging sapi buatan restoran Italia. Pizza sea food ditambah ikan sardelle. Saya sudah lama tidak membahas kuliner asal Italia karena saya sibuk berkreasi di dapur sendiri. Kebetulan saya dan suami ada waktu buat jalan-jalan sebentar dan kami belum menikmati makan malam. Kami pun pergi ke restoran yang kebetulan saat itu sudah jam 19.30 malam … Continue reading Makanan Khas Italia (33): Salad Daging Sapi dan Pizza Sea Food pakai Ikan Sardelle
Tag: CARA BUAT SALAD DAGING SAPI
Kreasi Sendiri (57): Rindfleischsalat, Salad Irisan Daging Sapi dengan Saus Balsamico Bisa Buat Dinner di Rumah
Begini penampakannya! Rindfleischsalat atau salad irisan daging sapi bisa menjadi pilihan anda semisal dinner yang romantis di rumah bersama pasangan. Salad ini begitu istimewa karena berisi varian sayuran segar dengan dressing sauce asam manis dan siraman saus balsamico. Ditambah ada irisan potongan telur, sedikit butter dan tentu irisan daging sapi. Siapkan minuman istimewa, dijamin anda … Continue reading Kreasi Sendiri (57): Rindfleischsalat, Salad Irisan Daging Sapi dengan Saus Balsamico Bisa Buat Dinner di Rumah
Rekomendasi Tempat (29): Die Manufaktur Burgerei Burger, Dresden
Tiba di Dresden adalah waktunya makan siang. Setelah suami memarkirkan mobil, kami berjalan menyusuri kota tua yang jadi destinasi turis. Mata kami berkeliling untuk mencari rekomendasi tempat makan. Maklum saja, tiap tempat dipenuhi pengunjung karena ini memang waktu makan siang. Lagipula kami datang di waktu hari libur di Jerman. Adalah restoran yang mengusung makanan burger … Continue reading Rekomendasi Tempat (29): Die Manufaktur Burgerei Burger, Dresden