Kecerdasan Linguistik? Begini 7 Cara Meningkatkannya

Contoh melatih kecerdasan linguistik adalah membaca. Rak buku terbuka di Bad Ischl di Austria. Tidak cerdas Matematika apalagi IPA? Jangan takut! Ini pengalaman pribadi bahwa saya tidak pandai dalam kedua ilmu tersebut. Namun nyatanya bahwa kehidupan kemudian dalam pekerjaan ditentukan oleh seberapa besar minat dan bakat saya. Jika dulu mitos berkembang bahwa orang yang cerdas … Continue reading Kecerdasan Linguistik? Begini 7 Cara Meningkatkannya

Advertisement

Benarkah Keterampilan Berbahasa Dikarenakan Bakat?

Ini kejadian lucu sebut saja di tiga lokasi negara berbeda, saya menemukan orang asing bisa berbahasa Indonesia. Kejadian pertama, saat saya pergi sendiri menyusuri Asia bermula di Thailand Selatan. Tak punya teman ngobrol saat travelling memang tidak enak, itu risiko Solo Traveller. Seseorang datang membawa bir dan berbicara dalam bahasa Inggris. Akhirnya saya tolak minum … Continue reading Benarkah Keterampilan Berbahasa Dikarenakan Bakat?

Kenali 5 Tujuan Belajar Bahasa Asing yang Ditekuni

(Sertifikat kompetensi bahasa yang saya miliki, seperti bisa meliputi, kemampuan mendengar, membaca, menulis dan berbicara. Puji Tuhan, nilainya sangat baik. Sumber foto: Dokumen pribadi) Seiring kemajuan teknologi yang semakin mudah dan cepat terhubung antar satu pribadi dengan pribadi yang lain, komunikasi dengan bahasa asing menjadi suatu tuntutan agar pesan yang disampaikan diterima dan terjadi umpan … Continue reading Kenali 5 Tujuan Belajar Bahasa Asing yang Ditekuni