Makanan Khas Jerman (95): Risi Bisi, Nasi Berwarna yang Disiapkan Tiap 25 Maret

Kiri: Nasi Risi Bisi dan salmon goreng. Kanan: Nasi Risi Bisi original. Nasi berwarna berikut tampak seperti nasi goreng, kadang ada kacang polong, wortel dan jagung. Ini bukan nasi goreng, tetapi Risi Bisi yang kemudian menjadi singkatan dari Reis (=nasi) dan Erbsen (=kacang polong) sehingga aslinya adalah nasi dan kacang polong saja. Kembali ke selera, … Continue reading Makanan Khas Jerman (95): Risi Bisi, Nasi Berwarna yang Disiapkan Tiap 25 Maret

Advertisement

Makanan Khas Jerman (93): Hähnchenschenkel in Reis aus dem Ofen, Memasak Nasi Ayam Tanpa Wajan

https://i.postimg.cc/13gJXYH4/6.png Apa jadinya jika ibu mertua menyajikan makanan ala Asia tetapi dimasak seperti khas makanan Bavaria? Ibu mertua mengajak makan siang bersama. Dia mengetahui bahwa saya suka makan nasi dan ayam goreng, sehingga dia membuatkan nasi goreng dengan ayam panggang. Nama menu yang disantap adalah Hähnchenschenkel in Reis aus dem Ofen. Meski ini terlihat seperti … Continue reading Makanan Khas Jerman (93): Hähnchenschenkel in Reis aus dem Ofen, Memasak Nasi Ayam Tanpa Wajan