Linz, Austria (7): Basilika Tujuh Kesedihan Maria

Hari ini di lokasi tinggal saya menjadi hari libur yang ditandai sebagai "Mariä Himmelfahrt" atau dalam Bahasa Indonesia disebut sebagai Hari Raya Maria yang Diangkat Ke Surga. Dalam kaitan itu, saya ingin menceritakan kunjungan ke Austria yang sebelumnya ada kaitan dengan Slowakia. Kami berziarah dan mendatangi Basilika Tujuh Kesedihan Maria di Linz yang sebetulnya, ini … Continue reading Linz, Austria (7): Basilika Tujuh Kesedihan Maria